Baru-baru ini Drama korea sedang populer di kalangan masnyarakat Indonesia, dari remaja maupun dewasa rata-rata menonton drama korea khususnya bagi para wanita. kali ini Ularkusut akan membahas drama korea apa saja yang wajib di tonton khususnya yang bergenre comedy. langsung saja kita ke 5 Drama korea comedi yang wajib ditonton:
1. She Was Pretty:
Di urutan pertama ada drama She Was Pretty, drama ini
menceritakan tentang seorang wanita bernama Kim Hye Jin (Hwang Jung Eum) yang
penampilannya berubah drastis dari waktu masih kecil dia adalah anak perempuan
tercantik di sekolahnya hingga pada suatu hari orangtuanya mengalami
kebangkrutan pada bisnisnya hingga membuat Kim Hye Jin melalui hidup yang
keras, pada saat itu lah penampilan Hye Jin berubah menjadi jelek, karena sibuk
dengan membantu orangtuanya dan tidak memperdulikan penampilan nya, sedangkan di
sisi lain ada Ji Sung Joon (Park Seo Joon) saat waktu kecil dia adalah anak
yang gendut dan penakut, sering di buly oleh teman sekelas nya dan saat dewasa
dia adalah lelaki yang tampan dan menjadi bos di perusahaan besar dan terkenal.
bagai manakah kisah mereka yang mengalami perubahan drastis pada kehidupan
mereka masing-masing, dan bagaimanakah mereka bertemu? penasaran? silahkan di
tonton ya drama nya
2. A Gentleman's Dignity:
Masih di Drama korea Comedy yang
wajib di tonton, pada urutan ke dua ada A Gentleman's Dignity drama korea ini di bintangi oleh banya artis korea, karena dalam derama ini menceritakan tentang kisah empat sahabat laki-laki yang mencari ataupun memperbaiki masalah percintaan mereka masing-masing, banyak adegan-adegan comedy dalam drama ini dikarenakan umur mereka yang telah tidak muda lagi melakukan hal-hal yang basa dilakukan oleh anak muda yang sedang mencari pasangan nyadrama ini juga di bumbui masalah percintaan yang rumit dan sangat menyentuh para penonton nya, drama ini terdiri dari dua puluh episode. drama ini di perankan oleh Jang Dong Gun, Kim Su Ro, Kim Min Jong, lee Jong Hyuk. drama ini juga masuk dalam drama korea yang wajib ditonton karena tidak akan embosankan, banyak kisah dan cerita dari masing-masing tokoh dan yang tentunya kekonyolan yang mereka perbuat.
Di urutan ke tiga ada Producer, ya sesuai dengan judulnya drama ini menceritakan tentang suasana dalam dunia perfilman khususnya para produser, bagaimana cara mereka bekerja, mencari artis untuk film mereka, atau untk acara yang mereka buat, menangani artis yang rewel, sedih, lelah, bahagia, konyol, dan masih banyak lagi yang kita tidak ketahui dalam cara membuat film. drama ini dibintangi oleh banyak artis-artis drama maupun penganyi sebagai bintang tamu mereka, karena memang drama ini menceritakan tentang dunia hiburan, drama ini berlatar di stasiun TV KBS dan di perankan oleh IU (Cindy), Kim So Hyun (Baek Seung Chan), Gong Hyo Jin (Tak Ye Ji), Cha Tae Hyun (Ra Joon Mo), dalam sinopsis nya di suatu hari pada stasiun TV KBS menyelenggarakan penerimaan karyawan baru angkatan ke-47, salah satu dari karyawan yang terpilih adalah Baek Seung Chan, sebagai karyawan baru, ia di dampingi oleh dua senior yaitu Tak Ye Ji dan Ra joon Mo. Tak Ye Ji adalah produser senior yang memiliki acara musik yang terkenal, dalam acara musik tersebut memiliki banyak artis penyanyi top salah satu nya adalah Cindy, Cindy adalah artis yang berkarakter egois yang tidak pernah mau mendengar saran dari orang lain termasuk para produser yang mempunyai acara yang di bintanginya, oleh karena itu Cindy di cap sebagai artis yang sangat susah di atur oleh produser dan banyak memiliki haters karena sifat ego dan sombong nya tersebut, beralih pada Senior Baek Seung Chan yaitu Ra Joon Mo dia adalah produser senior yang memproduseri acara veriety show 1 Night 2 Days di acara inilah Baek Seung Chan menjadi produser junior, tetapi acara nya akan segera di hentikan karena sepi nya penonton, bagai mana kah ia akan menjalani masa-masa kerja nya sebagai produser junior? dan bagai manakah para seniornya mengatasi masalah yang ada? silahkan di tonton yaa, drama ini memiliki episode berjumlah 12 episode memang sedikit tetapi jangan terkecoh hanya dengan cerita nya yang pendek karena banyak sekali adegan-adegan tak terduga yang akan membuat para penonton akan terkejut sedih bahagia dan tentunya tertawa.. silahkan menonton.
4. Let's Fight Ghost:
4. Let's Fight Ghost:
Okee.. selanjutnya adalah drama korea yang di bintangi oleh TaecYeon dan Kim So Hyun yaitu Let's Fight Ghost atau biasa di sebut Hey Ghost, Let's Fight ini menceritakan tentang hubungan antara Park Bong Pal yang di perankan oleh Taecyeon dengan Kim Hyun Ji yang di perankan oleh Kim So Hyun, Park Bong Pal adalah mahasiswa baru di sebuah fakultas ekonomi yang terobsesi mengumpulkan uang dengan memanfaatkan kemampuannya yang dapat menyentuh dan melihat makhluk halus, dengan kemampuannya ia menjadi seorang pengusir hantu yang dapat di pesan dengan cara online, di sisi lain ada makhluk halus bernama Kim Hyun ji, dia adalah sesosok anak perempuan sekolah menengah yang bergentayangan, sebagai hantu dia tidak dapat mengetahui mengapa dan bagaimana dia meningga, suatu hati di sebuah sekolah khusus wanita Park Bong Pal menerima tawaran untuk mengusir hantu di sekolah tersebut dan bertemu dengan Kim Hyun Ji, bagaimanakah kisah selanjutnya silahkan di tonton yaa.. drama korea ini memiliki episode berjumlah 16 episode.
5. Modern Farmer:
Pada posisi terakhir adalah drama korea yang dapat membuat saya tertawa sampai mengis yaitu Modern Farmer, Drama ini menceritakan kisah sekelompok anak muda yang tergabung dalamm sebuah band metal yan terkenal pada masanya, beberapa tahun kemudian karena masalah internal band mereka mengalamii penurunan dan tidak memiliki job sama sekali, pada suatu hari ketua band tersebut yang bernama Lee Min Ki (Lee Hong Gi) mendapatkan sebidang tanah di sebuah desa pertanian, Lee Min Ki pun berfikir untuk memanfaatkan tanah tersebut sebagai modal untuk membangun kembali bandnya, diapun mengajak anggota bandnya yang bernama Kang Heok (Park Min Wo), Yoo Han Cheol (lee Si Un), dan Han Ki Joon (Kwak Dong Yeon) untuk kembali membuat band dan mengolah tanah warisannya agar dapat menghasilkan uang untuk biaya rekaman band mereka, satu-satunya cara adalah dengan mengolah tanah tersebut menjadi lahan pertanian, dan kisah merekapun dimulai. banyak adegan-adegan konyol yang mereka perbuat karena pada dasarnya tidak ada satupun dari mereka yang dapat bertani.
Yap itu lah 5 drama korea komedi yang wajib di tonton bagi para pecinta korea, banyak adegan konyol yang mereka perbuat dalam drama-drama tersebut, dan pilihan utama saya adalah Modern Farmer, menurut saya drama ini yang paling lucu dan menarik bagi saya, sisa nya tergantung ada kalian.. silahkan menonton :)